Pengibaran Bendera Merah Putih Tandai Penyerahan Resmi KRI Prabu Siliwangi-321 kepada TNI Angkatan Laut

PRI.COM -TNI AL. Koarmada II. 23 Desember 2025 TNI Angkatan Laut secara resmi menerima Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Prabu Siliwangi-321 dalam upacara serah terima yang digelar pada Senin (22/12), bertempat di galangan kapal Fincantieri, Muggiano, Italia. Upacara tersebut dipimpin oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali , mewakili Menteri Pertahanan […]

Continue Reading

KRI Teluk Banten-516 Kembali Diberangkatkan Bawa Bantuan Kemanusiaan ke Sumatera

PRI.COM-TNI AL. Koarmada II. 22 Desember 2025. Komando Armada II kembali mengerahkan unsur laut untuk mendukung penanggulangan bencana alam di wilayah Sumatera. KRI Teluk Banten-516 unsur Satuan Kapal Amfibi (Satfib) Koarmada II diberangkatkan membawa dukungan personel, material, dan bantuan logistik kemanusiaan, dari Dermaga E Kolam Basin Koarmada II, Ujung Surabaya, Senin (22/12). Keberangkatan KRI Teluk […]

Continue Reading

Operasi Lilin 2025: Polri Jaga Kenyamanan Sosial dan Spiritual Natal dan Tahun Baru

Desember 16, 2025 JAKARTA | MDN — Polri menegaskan kesiapan penuh dalam mengamankan dan melayani masyarakat selama perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 melalui Operasi Lilin 2025. Operasi ini mengusung paradigma baru pelayanan, tidak semata berfokus pada kelancaran lalu lintas, tetapi menjaga kenyamanan sosial dan spiritual masyarakat. Kesiapan tersebut ditegaskan dalam Rapat Koordinasi Lintas Sektoral […]

Continue Reading

Helikopter Menembus Samudra, Danpasmar 3 Pastikan Kesiapsiagaan Prajurit Pulau Terdepan

15 Desember 2025 2124 PRI.COM -MSorong, – TNI AL, Dispen Kormar Sorong. Komandan Pasmar 3 Mayjen TNI (Mar) Andi Rahmat M., didampingi Wakil Gubernur Papua Barat Daya H. Ahmad Nausrau, S.Pd.I., M.M., melaksanakan peninjauan langsung kesiapsiagaan prajurit Marinir yang bertugas di pulau terdepan wilayah Papua Barat Daya, Sabtu (13/12/2025). Peninjauan dilakukan menggunakan helikopter sebagai wujud komitmen […]

Continue Reading

Danrem 084/Bhaskara Jaya Ikuti Brawijaya Run 2025 Dalan Rangka HUT Ke-77 Kodam V/Brawijaya

PRI.COM- Surabaya – Komandan Korem (Danrem) 084/Bhaskara Jaya, Brigjen TNI Danny Alkadrie, bersama jajaran Korem 084/Bhaskara Jaya, turut serta memeriahkan Brawijaya Run 2025 yang digelar di Lapangan Kodam V/Brawijaya, Surabaya, Minggu (14/12/2025). Event ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Kodam V/Brawijaya. Mengusung tema “Lari untuk Sehat, Lari untuk Bahagia, Menuju Indonesia […]

Continue Reading

Sambut Natal, Polresta Sidoarjo Berbagi Kasih dengan Masyarakat

PRI.COM – Kepedulian terhadap sesama dilakukan Polresta Sidoarjo melalui anggota yang beragama Kristen dengan menggandeng Yayasan Kasih Anugrah Besar (YKAB) Sidoarjo, mengadakan kegiatan bakti sosial pembagian paket sembako dan makanan kepada warga pra sejahtera, Sabtu (13/12/2025) di Bluru Kidul, Sidoarjo. Hadir dalam kegiatan bakti sosial ini, Wakil Bupati Sidoarjo Mimik Idayana, dari Polresta Sidoarjo AKP […]

Continue Reading

Antisipasi Peredaran Narkoba, Polisi dan TNI Razia Kafe serta Tempat Karaoke di Sidoarjo

PRI.COM-paya pencegahan peredaran dan penyalahgunaan narkoba terus digencarkan Polresta Sidoarjo. Bersama unsur TNI, jajaran kepolisian menggelar razia di sejumlah kafe dan tempat karaoke yang berada di wilayah Kabupaten Sidoarjo, Jumat (12/12/2025) malam. Razia tersebut dipimpin langsung oleh Kasat Resnarkoba Polresta Sidoarjo, Kompol Riki Donaire Piliang. Kegiatan ini menyasar tempat hiburan malam yang dinilai rawan menjadi […]

Continue Reading

Pangdam V/Brawijaya Pimpin Ziarah Rombongan Peringati Hari Juang TNI AD dan HUT Ke-77 Kodam V/Brawijaya

12 Desember 2025 7 PRI.COM–SURABAYA, —Peringatan Hari Juang TNI AD dan HUT ke-77 Kodam V/Brawijaya tahun 2025 berlangsung khidmat melalui ziarah rombongan di TMP 10 Nopember Surabaya yang dipimpin Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Rudy Saladin. M.A. “Ziarah ini wujud penghormatan kepada para pahlawan,” tegas Pangdam V/Brawijaya dalam kegiatan tersebut. Ziarah digelar pada Kamis, 11 Desember 2025 […]

Continue Reading

Kapolsek Krembung Tinjau Posyandu di Desa Wangkal, Tekankan Pentingnya Gizi Ibu dan Anak

12 Desember 2025 7 PRI.com–Sidoarjo,  – Kepedulian Polri terhadap kesehatan masyarakat kembali ditunjukkan melalui kegiatan sambang dan edukasi kesehatan oleh Kapolsek Krembung Polresta Sidoarjo, AKP I Wayan Wiratmaja Swetha. Pada Kamis (11/12/2025), ia menyambangi Posyandu di Desa Wangkal, Kecamatan Krembung, Kabupaten Sidoarjo, untuk memberikan perhatian khusus pada kesehatan ibu dan anak balita. Dalam kunjungannya, Kapolsek Krembung […]

Continue Reading

Polisi Sidoarjo Pagi Melayani

12 Desember 2025 7 PRI.com Sidoarjo,  – Untuk menjaga kelancaran arus lalu lintas serta peduli akan keselamatan masyarakat di saat jalankan aktifitas di pagi hari, Polisi di sebar di berbagai kawasan Kabupaten Sidoarjo. Pelayanan masyarakat di pagi hari tersebut dilakukan Polresta Sidoarjo dan polsek jajaran. Antara lain pengaturan lalu lintas di persimpangan jalan raya yang rawan […]

Continue Reading