UHT–KONI Surabaya Jajaki Kerja Sama Pengembangan Olahraga dan Atlet

IBN.com-Surabaya, Jumat 23 Januari 2026 – Universitas Hang Tuah (UHT) menjajaki kerja sama dengan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Surabaya terkait pengembangan bidang olahraga dan pembinaan atlet. Pertemuan berlangsung di Ruang Rektor Universitas Hang Tuah. Kegiatan ini dihadiri Rektor Universitas Hang Tuah Laksamana Muda TNI (Purn) Dr. Ir. Avando Bastari, M.Phil., M.Tr.Opsla., IPM., ASEAN […]

Continue Reading

Universitas Hang Tuah Gelar Senam Bersama dan Rayakan Ulang Tahun Dosen-Karyawan

PRI.COM – Surabaya, 12 Desember 2025 — Universitas Hang Tuah (UHT) menggelar kegiatan senam bersama yang dirangkai dengan perayaan ulang tahun dosen dan karyawan, Jumat (12/12). Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya kampus memperkuat kebersamaan sekaligus menjaga kebugaran sivitas akademika menjelang masa libur. Perayaan ulang tahun diberikan kepada dosen dan karyawan yang lahir pada bulan […]

Continue Reading

Danrem 084/Bhaskara Jaya Ikuti Brawijaya Run 2025 Dalan Rangka HUT Ke-77 Kodam V/Brawijaya

PRI.COM- Surabaya – Komandan Korem (Danrem) 084/Bhaskara Jaya, Brigjen TNI Danny Alkadrie, bersama jajaran Korem 084/Bhaskara Jaya, turut serta memeriahkan Brawijaya Run 2025 yang digelar di Lapangan Kodam V/Brawijaya, Surabaya, Minggu (14/12/2025). Event ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Kodam V/Brawijaya. Mengusung tema “Lari untuk Sehat, Lari untuk Bahagia, Menuju Indonesia […]

Continue Reading

Atlit Taekwondo Universitas Hang Tuah Raih 7 Medali di Kejurnas Taekwondo Jawa Timur Open 2025

PRI.com – Kabupaten Kediri, 2025 — Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh UKM Taekwondo Universitas Hang Tuah (UHT). Pada Kejuaraan Nasional Taekwondo Se-Indonesia Grade-B Jawa Timur Open 2025 yang digelar di GOR Jayabaya, Kabupaten Kediri, UHT sukses membawa pulang total 7 medali, terdiri dari 2 medali emas, 2 medali perak, dan 3 medali perunggu. Capaian gemilang […]

Continue Reading

Dilaga Uji Coba Timnas Putri Indonesia Gilas Nepal 2-1

6 November 2025 654 Jakarta, indonesiajayanews.com – Pada pertandingan uji coba yang berlangsung di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Tim nasional putri Indonesia menang atas Tim Nepal, 2-1, pada Rabu (26/11/2025) Atas kemenangan ini menjadi modal utama bagi pasukan Tim Garuda Pertiwi untuk menatap di kanca SEA Games Thailand 2025 yang akan berlangsung pada Desember mendatang. […]

Continue Reading